Dinas Pertanian Purwakarta Salurkan Bantuan Benih untuk Area Sawah Terdampak Bencana Alam

- 21 Mei 2022, 14:55 WIB
Dinas Pertanian Purwakarta berikan bantua kepada petani.
Dinas Pertanian Purwakarta berikan bantua kepada petani. /Tim Purwakarta Talk

PURWAKARTA TALK - Dinas Pangan dan Pertanian Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat mewaspadai area sawah longsor dan tergenang air akibat luapan air dimusim penghujan.

Kewaspadaan itu bukan tanpa alasan mengingat bencana alam yang mengakibatkan area sawah banjir terjadi di Kecamatan Pondoksalam dan Sukatani, Purwakarta.

Baca Juga: Bunda Wajib Tahu, 14 Makanan Ini Baik Bagi Ibu Hamil

Baca Juga: Seorang Pemuda Tewas Tertabrak Kereta di Plered Purwakarta, Korban Sempat Terseret 5 Meter

"Longsor dan banjir di area sawah memang hari ini kami khawatirkan. Di dua kecamatan itu terdapat sawah terdampak akibat luapan air sungai," ujar Kepala Dinas Pangan dan Pertanian Purwakarta, Sri Jaya Midan, Sabtu 20 Mei 2022.

Ia mengaku telah memberikan bantuan berupa benih padi kepada para petani pemilik area sawah yang terdampak.

Bantuan itu setidaknya dapat meringankan beban mereka agar dapat kembali melakukan penanaman benih padi dalam waktu dekat ini.

Baca Juga: Profil Lengkap Francesco Bagnaia, Pebalap MotoGP Didikan Valentino Rossi

"Yang terdampak kita berikan bantuan berupa benih padi," kata dia.

Halaman:

Editor: Abdul Muit


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x