3 Tips Ekspresikan Emosi dan Marah Menurut dr Aisah Dahlan

- 2 Juni 2022, 18:59 WIB
emosi dan marah. /Pixabay
emosi dan marah. /Pixabay /

PURWAKARTA TALK - Masih banyak orang yang bingung untuk mengelola emosi. Berikut tips dari dr Aisah Dahlan CHt dapat menjadi solusinya.

dr Aisah Dahlan atau sering dipanggil Ustadzah Aisah Dahlan adalah seorang praktisi kedokteran yang sering menerapkan konsep agama dalam setiap topik yang dibahasnya.

Setiap ulasan topik yang diangkat membuat netizen tertarik dan mudah dipahami karena memadukan sains dan agama Islam (konsep agama) salah satu topiknya yakni tentang bagaimana cara mengelola emosi.

Baca Juga: Y2Mate Jadi Pilihan Mudah untuk Download Video dari YouTube, Begini Caranya

Disadur dari laman YouTube SUAS Video, bahwasannya emosi itu dapat dikelola, perlu dilepas supaya badan tidak sakit.

"Para ahli mengatakan emosi berasal dari bahasa latin yang artinya membuat seseorang itu bergerak," kata dr Aisah Dahlan.

Para ahli kemudian menemukan jawabannya abad ke-21 jika itu terdapat di otak manusia.

"Otak emosi adalah otak paling inti dengan posisi di tengah. Otak emosi sering disebut juga dengan sistem limbic," ujarnya.

Baca Juga: Tanpa Didampingi Robert Alberts, Persib Sukses Pecundangi Renggali FC

Halaman:

Editor: Abdul Muit


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x