POPTI Purwakarta Gelar Pertemuan Perdana di RSUD Bayu Asih

- 1 Juli 2022, 08:26 WIB
Perdana, POPTI Purwakarta gelar pertemuan bersama pemangku kebijakan di Purwakarta.
Perdana, POPTI Purwakarta gelar pertemuan bersama pemangku kebijakan di Purwakarta. /Dok POPTI Purwakarta

Kegiatanpun, kata Denhas, bukan hanya sekedar pertemuan, tetapi juga diisi dengan berbagai kegiatan yang bermanfaat. Mulai dari dialog interaktif dengan pemangku kebijakan dan diskusi penanganan tumbuh kembang anak thalasemia.

"Pembentukan citra Rumah sakit harus berbanding lurus dengan pelayanan selama ini, sehingga kualitas yang dirasakan pasien mnjadi catatan untuk bahan evaluasi kedepan," ujar Denhas Mubarok.

Baca Juga: Pemerintah Tetapkan Idul Adha 1443 H Jatuh pada Minggu, 10 Juli 2022

Tak lupa dia menyampaikan terimakasih sampaikan kepada para tamu undangan dan stakehorder, khusus para orang tua yang sudah hadir dari berbagai pelosok wilayah Purwakarta

"Bagi kami rumah sakit adalah second home atau rumah kedua, maka harapan kami kedepan mesti ada pelayanan prima baik dari ketersediaan obat, tenaga keperawatan atau pembangunan ruangan, sehingga menimbulkan kenyamanan bagi anak-anak kami," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Abdul Muit


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x