Kunci Hidup Tenang Harmonis dan Sejahtera Menurut Ustadz Abdul Somad, Jalankan 4 Amalan Ini

- 11 Mei 2022, 22:51 WIB
Kunci Hidup Tenang Harmonis dan Sejahtera Menurut Ustadz Abdul Somad, Jalankan 4 Amalan Ini
Kunci Hidup Tenang Harmonis dan Sejahtera Menurut Ustadz Abdul Somad, Jalankan 4 Amalan Ini /PIXABAY/mohamed_hassan//

Dikatakan Ustadz Abdul Somad, wudhu bisa memberik ketenangan karena ketenangan itu bersumber dari hati.

"Yang memasukkan ketenangan ke hati siapa? Allah. Allah memasukkan ketenangan, kalau orang itu berwudhu," ujar Ustadz Abdul Somad.

2. Shalat

Baca Juga: Doa saat akan Berkendara yang Sebaiknya Dibaca, Lengkap dengan Arab Latin dan Artinya

Ustadz Abdul Somad mengatakan, di dalam Al Quran telah disebutkan untuk minta tolonglah kepada Allah dengan sabar dan shalat.

Karenanya, Ustadz Abdul Somad menyebut, shalat juga merupakan salah satu cara untuk mendapat ketenangan di dalam hidup.

"Semua masalah hidup ini, kau selesaikan dengan sholat, seperti yang telah dijanjikan oleh Allah," kata Ustadz Abdul Somad.

Baca Juga: Bisa Jadi Venue Persib, Legislator Dukung GBLA Dikelola Swasta

3. Zikir

Selain wudhu dan shalat, zikir bisa membantu hidup kita mendapatkan ketenangan, dan zikir yang pertama adalah Astagfirullah. 

Halaman:

Editor: M Adam Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah