Hati-hati! Shalat Tidak Diterima Allah Jika Lupakan Hal ini, Ungkap Ustadz Abdul Somad

- 5 Januari 2022, 12:45 WIB
Ilustrasi orang yang sedang shalat, Ustadz Abdul Somad menjawab rukun shalat.
Ilustrasi orang yang sedang shalat, Ustadz Abdul Somad menjawab rukun shalat. /Pexels.com/Alena Darmel

PURWAKARTA TALK - Ustadz Abdul Somad alias UAS menjelaskan shalat tidak akan diterima oleh Allah SWT jika melupakan hal berikut.

Dalam Islam, shalat merupakan ibadah wajib dan rutin 5 kali dalam sehari yang dilaksanakan oleh seluruh muslim di dunia.

Dalam pelaksanaannya, shalat memiliki syarat dan rukun tertentu sehingga menjadi sah dan diterima sebagai ibadah.

Baca Juga: Kementerian EKON Buka Lowongan Kerja Januari 2022, Ini Formasi dan Syaratnya

Di antara sekian rukun shalat, salah satunya ialah membaca shalat kepada Nabi Muhammad usai membaca tasyahud akhir.

Dikutip purwakarta.pikiran-rakyat.com dari video di kanal YouTube Mustika Islam yang diunggah pada 10 November 2021, Ustadz Abdul Somad atau UAS menjelaskan hal tersebut.

Dalam pemaparan Ustadz Abdul Somad, apabila seseorang melaksanakan shalat dan lupa membaca shalawat maka shalatnya menjadi batal.

Baca Juga: Apakah Tersenyum Bisa Membatalkan Shalat? Begini Jawaban Ustadz Abdul Somad atau UAS

"Lupa mengucapkan sholawat, batal sholatnya," ungkap UAS.

Halaman:

Editor: Abdul Muit


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x