Dukung Edit Video YouTube Instagram, InShot Bisa Jadi Alternatif Penggati Alight Motion

- 14 Mei 2022, 15:04 WIB
Aplikasi edit video rekomendasi pengganti Alight Motion, InShot.
Aplikasi edit video rekomendasi pengganti Alight Motion, InShot. /

PURWAKARTA TALK - Aplikasi edit video InShot bisa mendukung pengeditan bagi "konteners" YouTube dan Instagram.

Tentu ini pula bisa menjadi salah satu di antara sekian banyak alternatif pengganti pengguna aplikasi edit video lain seperti Alight Motion.

Banyak fitur InShot yang bisa didapatkan. Termasuk efek Giltch, tambah musik, filter, teks, stickers, latar blur, dll. Pengedit video gratis yang kuat untuk TikTok, SnackVideo, Whatsapp, dll.

Baca Juga: Taklukan India, Daftar Gelar Juara Indonesia di Thomas Cup Tambah Panjang

Fitur Edit Video dalam InShot

- Potong video, split video menjadi dua bagian, bagi satu video menjadi beberapa klip.
- Penggabungan video. Gabungkan beberapa video menjadi satu, dengan efek transisi yang keren.
- Pembuat slideshow. Edit foto jadi video pakai musik.
- Percepat video atau tambahkan gerakan lambat. Video editing apps untuk kontrol kecepatan dari 0,2x hingga 100x.
- Ekspor dalam kualitas HD. Pengedit video pro yang mudah digunakan untuk YouTube.

Baca Juga: Tumbangkan Indonesia di Final Thomas Cup 2022, India Akan Ukir Sejarah

Filter dan Efek pada InShot

- Aplikasi edit video dengan filter fantastis dan efek glitch.
- Dapatkan lebih banyak suka dengan efek keren! Termudah untuk membuat vlog/video yang bergaya dengan efek InShot.
- Tambahkan filter gaya film ke video dan foto Anda, membuat cerita kalian yang luar biasa.

Halaman:

Editor: Abdul Muit


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah