Bukan Download Game, Main Emoji Mix Emoji Mic di Gboard Gratisan

- 11 Maret 2022, 13:37 WIB
Gboard dan Tikolu bisa dipakai untuk membuat Emoji Mix yang viral di TikTok. /Ilustrasi
Gboard dan Tikolu bisa dipakai untuk membuat Emoji Mix yang viral di TikTok. /Ilustrasi /

PURWAKARTA TALK - Bagi kamu yang belum pernah mengenal game Emoji Mix alias Emoji Mix perlu membaca artikel ini sampai habis. 

Emoji Mix atau Emoji Mix merupakan game yang sempat viral di TikTok, di mana tugasmu di game adalah menggabungkan karakter emoji. 

Setelah digabungkan maka kamu akan mendapatkan karakter emoji yang baru. Karena itu, game ini terhitung ringan dan mudah dimainkan. 

Untuk memainkan game emoji, kamu tak perlu mencari aplikasi untuk download game, sebab game ini bisa diakses dengan banyak cara. 

Baca Juga: Hanya 5 Langkah Cara Bikin Stiker di WhatsApp Web atau WA Web

Misalnya lewat situs Tikolu, Emoji Kitchen, atau Emojible, yang mana kamu memainkannya hanya bermodalkan kuota internet. 

Atau, kamu membukanya dengan memakai aplikasi Gboard yang merupakan singkatan dari Google Keyboard. 

Di bawah ini kami sajikan cara memainkan game tersebut lewat bantuan aplikasi Google Keyboard.

Baca Juga: Dinas KB Purwakarta Edukasi Pasturi di Kecamatan Maniis yang Miliki 12 Anak untuk Ikut Program KB

Halaman:

Editor: Adam Sumarto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah