Game Emoji Viral di TikTok, Coba Pakai Tikolu Gratisan Tanpa Aplikasi

- 8 Maret 2022, 12:49 WIB
Game emoji membuat Emoji Mix atau Emoji Mic  /ilustrasi Tikolu
Game emoji membuat Emoji Mix atau Emoji Mic /ilustrasi Tikolu /

PURWAKARTA TALK - Kamu boleh mencoba salah satu game yang belakangan sempat viral di TikTok. 

Game ini adalah game emoji. Game emoji tersebut bisa dicoba dengan memanfaatkan situs Tikolu. 

Game emoji ini dikenal juga sebagai Emoji Mic atau Emoji Mix karena memainkannya dengan cara menggabungkan. 

Kamu di game ini ditugasi untuk menggabungkan satu karakter emoji dengan karakter emoji lainnya. 

Baca Juga: Link Download Alight Motion Pro APK Atau APlikasi Versi 4.0.4 Resmi Tanpa Mod Terbaru 2022

Ketika sudah digabung, maka akan terlihat karakter baru. Tentunya ini cukup mengasyikan untuk menghabiskan waktu luang. 

Emoji sendiri merupakan karakter atau ekpresi yang dibuat secara digital. Biasanya hanya berbentuk bulatan warna kuning. 

Namun kekinian, banyak emoji yang dibuat dengan bentuk-bentuk lainnya, misalnya hewan, benda, dan lain sebagainya.

Tikolu hanya merupakan salah satu situs yang menyediakan game ini. Sejatinya kamu bisa mencarinya lebih banyak lagi.

Halaman:

Editor: Adam Sumarto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x