Disdik Purwakarta Sukses Gelar Festival TdBA untuk Kedua Kalinya

- 19 Desember 2023, 15:09 WIB
Disdik Purwakarta sukses gelar festival TdBA
Disdik Purwakarta sukses gelar festival TdBA /TIM PR Purwakarta

“Berada di festival ini serasa hidup tersesat tapi di Surga karena semua tercukupi dan semuanya gembira. Kabupaten Purwakarta melalui Pendidikan karakternya tidak tertinggal justru semakin harmoni. TdBA rasanya menajdi sarana untuk belajar dan mensosialisasikan hidup yang tidak tertinggal oleh siapapun," ungkap Suyoto.

Baca Juga: Oknum Guru Ngaji Cabul di Purwakarta Masuk DPO

Kegiatan tersebut menampilkan lebih dari 400 makanan dari 120 SD dan SMP serta 60 kerajinan dari 35 SD dan SMP se-Kabupaten Purwakarta yang telah lolos kurasi dari sekitar 200 lebih sekolah yang mendaftar.

Para tamu undangan kemudian mendapat kesempatan untuk mencoba berbagai makanan yang ditukarkan dengan koin ataupun dengan barcode. Semua yang datang maupun para peserta merasa senang bisa mengikuti festival ini. ***

Halaman:

Editor: Abdul Mu'it


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah