Link dan Berkas Pendaftaran UTBK SBMPTN 2022

- 23 Maret 2022, 13:30 WIB
Pendaftaran UTBK SBMPTN 2022
Pendaftaran UTBK SBMPTN 2022 /

- Setelah mempunyai akun LTMPT, silakan Anda login menggunakan akun LTMPT dengan klik LINK DI SINI.

- Pilih menu Verifikasi serta Validasi Data

- Mengisi biodata, unggah pas foto berwarna terbaru, dan verifikasi biodata

- Pilih Menu Pendaftaran UTBK SBMPTN

- Silakan lengkapi biodata, memilih program studi (prodi), mengunggah portofolio (apabila diperlukan), memilih pusat UTBK PTN (tempat Anda melakukan ujian/tes UTBK), serta mendapatkan slip pembayaran.

- Pembayaran biaya UTBK SBMPTN dilakukan di bank Mitra (Bank Mandiri, BNI, BTN, dan BRI) menggunakan slip pembayaran yang harus dilakukan paling lambat 1x24 jam.

- Mencetak kartu peserta UTBK-SBMPTN 2022.

Caranya, login ke laman portal.ltmpt.ac.id, lalu pilih menu Pendaftaran UTBK-SBMPTN untuk cetak Kartu Peserta UTBK.

Baca Juga: Terancam Absen Lawan Barito Putera, Sembilan Pemain Persib Akan 'Diparkir' Robert Alberts?

Jadwal UTBK 2022

Halaman:

Editor: M Adam Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah