Strategi Pemprov Jabar Cegah Omicron dan Pulihkan Ekonomi

- 25 Januari 2022, 17:14 WIB
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil /

Kemudian untuk perkembangan ekonomi di Jabar saat ini perkembangan ekonomi Triwulan IV Tahun 2021 diprediksi meningkat diangka 4-4,74%.

"Hal ini disebabkan pergerakan konsumsi akibat relaksasi PPKM yang meningkat dua kali lipat dibandingkan periode yang sama tahun 2020," imbuhnya.

Sekda juga menghimbau kepada seluruh Kabupaten/Kota di Jawa Barat kembali menegakan 3M, 3T, dan Vaksinasi, kemudian vaksinasi umum, lansia, anak, dan booster harus terus diakselerasi disetiap kabupaten/kota di Jabar dan target untuk vaksinasi umum dan lansia dosis 2 harus 70%.***

Halaman:

Editor: Rismawan

Sumber: Protokol dan Komunikasi Pimpinan Kabupaten Purwakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x