Bukan Cuma Tempered Glass, Ini Pelindung Layar HP Paling Bagus hingga Biasa Aja

- 6 Januari 2022, 18:39 WIB
Pelindung layar HP ternyata banyak, bukan cuma tempered glass. /ilustrasi Pixabay/SplitShire
Pelindung layar HP ternyata banyak, bukan cuma tempered glass. /ilustrasi Pixabay/SplitShire /

PURWAKARTA TALK - Pelindung layar HP jadi salah satu aksesoris yang banyak dicari. Fungsinya memang untuk melindungi HP, tapi apakah Anda sudah benar memilih?

Pelindung layar yang paling dikenal salah satunya adalah tempered glass. Terdiri dari beberapa lapis sehingga seperti kaca, aksesoris ini tentunya melindungi HP tapi masih memiliki kekurangan.

Selain pelindung layar tersebut terdapat pelindung jenis lainnya dengan keunikan dan fungsinya masing-masing.

Misalnya saja anty spy, PET film, antiglare, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Ubah Lagu di YouTube Jadi MP3 Lewat YTMP3, Gini Cara Pakainya

Tentu bila Anda sudah mengenal berbagai macam pelindung HP dengan fungsi uniknya masing-masing, Anda pun tidak hanya terpaku pada tempered glass.

Menyadur artikel Zona Banten berjudul "Wajib Tahu! 6 Jenis Pelindung Layar Untuk HP, Nomor 2 Paling Aman", berikut jenis-jenis pelindung layar HP.

1. Tempered Glass

Pelindung layar yang paling umum digunakan untuk melindungi layar Handphone. Tempered glass terdiri atas beberapa lapisan.

Halaman:

Editor: Abdul Muit

Sumber: Zona Banten


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah