Nekat! Raffi Ahmad Adu Nyali Manjat Menara Pisa di Italia

- 1 Juni 2022, 16:43 WIB
Raffi Ahmad mencoba menapaki Menara Pisa saat berada di Italia bersama keluarga
Raffi Ahmad mencoba menapaki Menara Pisa saat berada di Italia bersama keluarga /Tangkapan layar YouTube/Rans Entertainment

PURWAKARTA TALK - Seperti yang diketahui, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina disebut sebagai Sultan Andara.

Baru-baru ini Raffi Ahmad dan Nagita Slavina berlibur di Kota Italia.

Dilansir channel YouTube Rans Entertainment, Raffi Ahmad nekat memanjat menara Pisa.

Baca Juga: Seberapa Tuakah Jiwamu? Simak 10 Tes Psikologis Kedewasaan Mental

Menara Pisa merupakan menara yang berbentuk miring.

Menara Piazza berada di Kota Italia dan sering disebut menara Pisa.

Menara Pisa ini memiliki ketinggian 55,86 ribu m dari permukaan tanah terendah dan 56,70 m dari permukaan tanah tertinggi.

Baca Juga: Cara Download dan Pasang Aplikasi Myob untuk Perusahaan

Menara itu terletak di belakang katedral.

Menara Pisa merupakan bangunan ketiga Campo Dei Miracoli (lapangan pelangi) kota Pisa.

Menara ini juga adalah salah satu objek wisata di Italia, karena keunikan bangunan dan keindahan kota Italia tersebut.

Baca Juga: 10 Contoh Soal PAT Semester 2 Kelas VII Mapel IPA, Lengkap dengan Jawaban

Menara Pisa awalnya didirikan secara vertikal seperti menara lonceng pada umumnya, namun mulai miring tak lama setelah pembangunannya pada Agustus 1173.

Di saat Nagita Slavina berbincang dengan yang lain, Raffi Ahmad nekat ke atas menara Pisa dengan naik tangga.

Saat menaiki tangga, Raffi Ahmad sempat bicara bahwa naik tangga itu seperti ada di film Harry Potter.

Baca Juga: Gunakan 3 Bahan Ini untuk Media Tanam Aglonema, Dijamin Hasilnya Bikin Cepat Besar dan Rimbun

Setelah berada diatas menara Pisa, Raffi Ahmad terlihat menikmati pemandangan sekitar.

Setelah turun dari menara Pisa, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina pergi mencari makan untuk Rafathar. ***

Editor: M Adam Hidayat

Sumber: Rans Entertainment


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah