Jadwal BRI Liga 1 Jumat Besok, Persik Kediri vs Bhayangkara FC dan Madura United vs PSIS Semarang

- 26 Januari 2022, 10:45 WIB
Jadwal BRI Liga 1
Jadwal BRI Liga 1 /

Baca Juga: Gak Perlu Ribet, Ini Cara Mudah Bayar Pajak Motor di Indomaret

Sedangkan di urutan ketiga ada Persib Bandung dengan torehan 40 poin, disusul Persebaya Surabaya dengan torehan 39 poin dan Bali United dengan torehan 38 poin.

Sementara klub yang terancam dengan degradasi ada Barito Putera, Persela Lamongan, dan Persiraja Banda Aceh.

Barito Putera di urutan ke-16 mengumpulkan 16 poin. Menyusulkan ada Persela Lamongan dengan poin sama. Sementara Persiraja di posisi bontot hanya mengumpulkan 7 poin.

Ketiganya mesti berjuang di sisa pertandingan liga yang dijadwalkan atau hingga pekan ke-28 nanti.

Setidaknya terdapat tiga klub dari Liga 2 yang siap mengisi kursi pengganti klub-klub didegradasi dari Liga 1.

Baca Juga: Kereta Cepat Jakarta Bandung akan Diuji Coba Pada Bulan November 2022

Ketiga klub tersebut adalah Persis Solo, RANS Cilegon FC, dan Dewa United. Ketiga klub 'sultan' ini akan meramaikan Liga 1 musim selanjutnya.

Berikut catatan klasemen sementara hingga pekan ke-20.

Halaman:

Editor: Abdul Muit


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x