6 Tanda Kalau WhatsApp Sudah Diblokir Seseorang, Cek WA Sekarang

- 21 Mei 2022, 16:12 WIB
Ilustrasi. Cek tanda ini, apabila iyah, berrarti kontak kamu diblokir. /Pixabay
Ilustrasi. Cek tanda ini, apabila iyah, berrarti kontak kamu diblokir. /Pixabay /

Berikut adalah enam Tanda kalau WhatsApp kamu sudah diblokir:

1. Pesan tidak bisa terkirim

Salah satu tanda kalau kontak WA kamu sudah diblokir adalah pesan atau chat yang tidak terkirim. Periksalah tanda ceklis atau tick marks yang ada di ujung kanan bawah.

Jika ceklis berjumlah satu dan warnanya abu-abu setelah itu tidak membalas pesan selama berhari-hari bahkan berbulan-bulan, maka pesan tersebut tidak sampai pada pengguna yang kita tuju.

Pesan tersebut tidak terkirim karena nomer WA sudah diblokir oleh pengguna tersebut.

Baca Juga: Sebelum eFootball 2022 Mobile Rilis, Mainkan Game Ringan Tikolu Pembuat Emoji Mix Emoji Mic

2. Informasi Last seen tidak terlihat

Tanda yang kedua adalah kita tidak bisa melihat kapan teakhir kali pengguna tersebut melihat terakhir membuka WA.

Tetapi tanda ini bukan berarti kamu sepenuhnya sudah diblokir, bisa jadi itu adalah pengaturan dari privasi pengguna tersebut.

Baca Juga: Profil Lengkap Andi Sudirman yang Jadi Rebutan Swafoto Peserta PSBM 22, Siapakah dia?

Halaman:

Editor: Adam Sumarto

Sumber: Pusat Bantuan WhatsApp


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah